Wednesday, May 1, 2024

TJ FIQIH

Home KONSULTASI SYARIAH TJ FIQIH

Siapa Wali Anak Hasil Zina?

Pertanyaan: Assalamu'alaikum, Ustadz. Mohon dibantu jawab dengan dasar yang jelas. Ada pertanyaan dari teman, temanku itu menikah dengan perempuan yang terlahir 2 bulan sebelum pernikahan...

Kafarat Suami karena Menzhihar Istri

Pertanyaan: Assalamu'alaikum, Ustadz. Di surat Al Ahzab ayat 4, ada kafarat/denda yang harus dibayar oleh suami karena men-zhihar istrinya. Bagaimana ketentuan kafaratnya, Ustadz? Jawaban Ustadz Farid...

Anak Hasil Pernikahan Beda Agama

Pertanyaan: Assalamu'alaikum, Ustadz. Bagaimana hukum tentang nikahnya seorang wanita dengan seorang pria hasil pernikahan orang tuanya yang beda agama (ibu muslimah dan ayah Nasrani)? Bolehkah?...

Talak 3 Dalam Satu Kali Ucapan Talak

Pertanyaan: Apakah bisa langsung talak 3 dalam satu kali ucapan talak? Atau setiap talak/kata cerai yang keluar dari suami berarti berurutan? Jawaban Ustadz Farid Nu'man Hasan...

Suami Menafkahi dari Bank Riba, Apakah Isteri Turut Berdosa?

Pertanyaan: Jika suami kerja di bank sudah tau itu hasil riba dan istri juga tau nafkah yang diberikan juga dari riba, apakah isteri tidak terkena...

Tak Berdoa di Waktu yang Mustajab, Salahkah?

Pertanyaan: Assalamu'alaikum, Ustadz. Semoga selalu diberikan naungan oleh Allah Subhanahu wa Ta'ala. Terdapat berbagai waktu mustajab dalam memunajatkan doa (saat sujud, ketika hujan, saat setelah...

Beberapa Permasalahan Umrah yang Harus Diketahui Kaum Wanita

1. Mau umrah tapi haid, bagaimana ini? Tetap ikut miqat bersama jamaah lain. Yang didahului oleh mandi dan berihram. Syaikh Muhammad Shalih Al Munajjid Hafizhahullah mengatakan: الحائض...

Orang Tua Menyuruh Cerai, Bagaimana Ini?

Pertanyaan: Assalaamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh. 'Afwan Ustadz, saya mau tanya: 1. Apa hukumnya jika orang tua istri menyuruh bercerai dengan anak dan menantunya? Dan apa yang...

Menyusui Anak Melebihi Masa Susuan Dua Tahun, Bolehkah?

Pertanyaan: Assalamu'alaikum, Ustadz. Terkait menyusui, dalam Al Qur'an disebutkan masa menyusui dalam ajaran Islam adalah dua tahun. Firman Allah SWT, "Para ibu hendaklah menyusukan anak-anaknya...

Saat Kebanjiran, Bolehkah Sholat Dijamak?

Pertanyaan : Assalamualaikum. Mau tanya Ustadz. Rumah saya kebanjiran dan terkepung banjir. Kalau kondisi seperti apakah sholat saya bisa dijamak? Syukron atas jawabannya. Jawaban Ustadz Farid Nu'man...

Artikel Terbaru

Media Sosial

35FansLike
28FollowersFollow
17SubscribersSubscribe